Games  

Games yang Sering Dimainkan Oleh Member BTS Saat Waktu Senggang

Games yang Sering Dimainkan Oleh Member BTS Saat Waktu Senggang - RUANGUDARA.COM

Idol juga merupakan manusia biasa yang membutuhkan hiburan. Mereka biasa bermain game untuk menghilangkan rasa penat dan juga bosan. Namun apapun yang dilakukan oleh idol seperti BTS pasti fans ingin mengetahuinya termasuk game. Berikut games yang sering dimainkan oleh member BTS.

6 Games yang Sering Dimainkan Oleh Member BTS

Pada era digital ini, ada banyak game yang bermunculan. Mulai dari tahapan sederhana hingga yang bergenre petualangan sulit. Keseruan memainkannya pun membuat banyak orang suka dengan game, termasuk anggota BTS. tapi, game apa saja sih yang mereka mainkan? Simak jawaban menarik di sini.

1. BTS World

Games yang Sering Dimainkan Oleh Member BTS Saat Waktu Senggang - RUANGUDARA.COM
https://btsw.netmarble.com/

Permainan pertama yang harus penggemarnya ikut main adalah BTS World. Game ini dikembangkan oleh Netmarble, sebuah perushaaan pengembar game yang terkenal di korea selatan. Melalui permainan ini, penggemar akan diajak seolah-olah menjadi manager grup idol tersebut.

Guna mencapai tujuan misi, pemain akan berinteraksi menggunakan Artificial Intelligence. Interaksinya tentu bersama para anggota BTS. hubungan komunikasi itu pun meliputi banyak hal layaknya manager di dunia nyata. Misalnya seperti telepon, media sosial, pesan singkat, dan lain sebagainya.

2. BTS Superstar

Games yang Sering Dimainkan Oleh Member BTS Saat Waktu Senggang - RUANGUDARA.COM
https://www.taptap.io/

Masih dalam nuansa  game dengan Artificial Intelligence, penggemar bisa mencoba game BTS Superstar. Permainan yang dibuat oleh vendor Delcomsofct Inc dan bekerja sama dengan bikin entertainment ini merupakan permainan dengan konsep piano tiles. Dengan begitu permainan akan mudah dijalani.

Pemain hanya perlu menyelesaikan misi harian yaitu bermain dari level ke level. Ketika permainan dijalankan dengan baik tnapa kesalahan maka akan mendaparkan skor tinggi. Pemain juga harus mengusulkan sebuah kartu agar skor semakin tinggi lagi dan bisa mengambil hadiah.

3. Overwatch

Games yang Sering Dimainkan Oleh Member BTS Saat Waktu Senggang - RUANGUDARA.COM
https://www.gameinformer.com/

Beberapa member BTS seperti Suga, Jungkook, dan V menyetujui bahwa game ini adalah rekomendasi yang harus dimainkan. Game jenis shooter multiplayer ini rutin dilakukan oleh mereka bertiga pada saat beristirahat atau bosan dengan keadaan. Permainan ini juga memiliki misi yang sederhana.

Pemain hanya perlu bergabung bersama tim dan melawan musuh tujuannya adalah untuk mengembalikan kondisi dunia yang sedang dilanda perang. Sebagaimana permainan perang lainnya, pemain dapat memilih karakter. Tentu semua karakter yang tersedia memiliki keunggulan dan kekurangan.

4. StarCraft

Games yang Sering Dimainkan Oleh Member BTS Saat Waktu Senggang - RUANGUDARA.COM
https://starcraft.com/

Starcraft juga salah satu games yang sering dimainkan oleh member BTS. Tiga anggota itu adalah Hyung-line, J-hope, dan RM. Mereka pun mengakui bahwa sering memainkan game ini melalui tayangan variety show Run BTS. StarCraft sendiri merupakan game dengan genre action, banyak adegan berkelahi.

Misi dari game ini adalah mengalahkan musuh dan tentunya melindungi dari serangan. Selain itu game ini juga memiliki jalan cerita yang mana membuat pemain merasa mengalir dan hanya dalam cerita tersebut. Berbagai ceritanya pun membuat penasaran sehingga banyak orang yang juga senang dengan game ini.

5. Maple Story

Games yang Sering Dimainkan Oleh Member BTS Saat Waktu Senggang - RUANGUDARA.COM
https://store.steampowered.com/

Maple Story merupakan permainan smartphone yang sangat ringan. Cocok dimainkan pada saat ingin bersantai tanpa kompetisi yang intens. Jin dan V sangat menyukai game ini, bahkan pernah hingga meninggalkan waktu makannya. Pada akhirnya maple Story pun bekerja sama dengan BTS dan menghasilkan versi game special.

Pada versi game yang baru terdapat berbagai update item yang melibatkan unsur BTS seperti aksesoris hingga skill para pemain. Misi dari game ini adalah menyelamatkan dan mengembangkan kemampuan karakter yang ada. Pemain juga harus berburu monster untuk mendapatkan hadiah guna upgrade skill karakter.

6. PUBG

Games yang Sering Dimainkan Oleh Member BTS Saat Waktu Senggang - RUANGUDARA.COM
https://ekonomi.bisnis.com/

Siapapun pemain game pasti menyukai permainan ini titik Kim taehyung atau V pun mengumumkan bahwa ia menyukainya. Geng battle royale multiplayer ini semakin melejit berkat V dari BTS. Mulai sejak itu banyak penggemarnya yang ikut memainkan permainan serupa agar sama dengan idolnya.

Seperti yang telah diketahui oleh banyak orang permainan pubg bisa dilakukan secara sendiri atau duet dan bersama grup. Game tersebut dapat dimulai ketika ada 100 peserta yang menjalani misi berupa menyerang satu sama lain.

Demikian games yang sering dimainkan oleh member BTS untuk menghapus rasa bosannya. Dari sekian banyak permainan tersebut, apakah ada salah satu yang Anda sukai dan tertarik untuk memainkannya?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *